Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sidoarjo Tahun 2024 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Sidoarjo

Untuk Layanan Pengaduan BPS Kabupaten Sidoarjo, bisa menghubungi Nomor 0858 9000 3515 (WA Only)

Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sidoarjo Tahun 2024

Tanggal Rilis : 7 Maret 2025
Ukuran File : 3.94 MB

Abstraksi

Ekonomi Kabupaten Sidoarjo tahun 2024 dibandingkan tahun 2023 tumbuh sebesar 5,54 persen. Dari sisi produksi, pertumbuhan tertinggi terjadi pada Lapangan Usaha Jasa Lainnya sebesar 9,51 persen, sedangkan kontraksi tertinggi terjadi pada Lapangan Usaha Pertambangan dan Penggalian sebesar 5,41 persen.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Sidoarjo (Statistics of Sidoarjo Regency)Jl. Pahlawan No 140 Sidoarjo

Telp (031)8941744

Faks (031)8946473

Email: bps3515@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik